Jumat, 31 Juli 2015

Pesona Dataran Tinggi Sakub Kaligua

Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

Sakub adalah dataran tinggi atau puncak tertingginya dari perkebunan teh atau Agrowisata Kaligua dan mempunyai ketinggian kurang lebih 2050 meter diatas permukaan laut.

Sakub terletak 20 Km dari pertigaan Kaligua Grengseng kecamatan Paguyangan kabupaten Brebes Propinsi Jawa Tengah. Dan berjarak sekitar 7 Km dari gunung Slamet.

Tempat ini pun bisa kita tempuh dengan menggunaka kendaran seperti sepeda motor, Mobil, Truk ataupun berjalan kaki dari pintu tiket masuk argo wisata Kaligua.

Sakub juga sangat cocok untuk spot hunting, camping ataupun kegiatan gowes. Bahkan sewaktu erupsi gunung Slamet, tempat ini ramai dikunjungi dan menjadi favorit untuk mengabadikan aktivitas gunung Slamet.

Sakub juga menjadi awal atau star jalur pendakian gunung Slamet. Hanya saja sangat disayangkan jalur ini statusnya belum resmi, padahal jalur ini menawarkan pesona alam yang tidak kalah dari jalur pendakian gunung Slamet lainya. (Firdauz Helmy)


Sunrise Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

Sunrise Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

Sunrise Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

 Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

 Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy
Sunset Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

Sunset Sakub Kaligua 2015 foto by : Firdauz Helmy

About the Author

Wasim Ahmad

Blogger

I am the founder of this blog if you like my tuts , follow me

Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Featured Coupons

Popular Posts

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Followers

Banner

Banner

About Us

Lorem ipsum dolor sit amet, vel vidit reque iisque at, te altera theophrastus qui. Mei et dicant vocibus dignissim.

Random Posts

Banner

Banner

Blogroll

Most Trending

Contact us